Alhamdulillah, LLDIKTI Wilayah IV Serahkan SK Guru Besar untuk Prof. Dr. Hj. Imas Kania Rahman, M.Pd.I

Pada hari Jumat, 27 Oktober 2023 bertempat di Aula Gedung A LLDIKTI Wilayah IV Kota Bandung, Prof. Dr. Hj. Imas Kania Rahman, M.Pd.I menerima SK pengangkatan Guru Besar. Sesuai yang tertuang di dalam SK Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi Nomor: 61459/M/07/2023 Tentang Kenaikan Jabatan Akademik Dosen, Prof. Dr. Hj. Read more…

Mahasiswa Baru MPAI Turut Serta dalam Kegiatan Ta’aruf Sekolah Pascasarjana UIKA Bogor TA Ganjil 2023-2024

Setelah melalui sesi Tes Penerimaan Mahasiswa Baru, mahasiswa dari program Magister dan Doktor Sekolah Pascasarjana UIKA Bogor ikuti kegiatan Ta’aruf yang diselenggarakan secara langsung di Auditorium Prof. Abdullah Siddik, SH. pada 14 Oktober 2023. Peserta Ta’aruf yang hadir merupakan mahasiswa baru dari 6 program studi yang seluruhnya berjumlah 170 mahasiswa Read more…

Berikan Pembekalan Awal Pada Mahasiswa Baru, MPAI Jadikan Penulisan Proposal Penelitian Sebagai Materi Matrikulasi

Magister Pendidikan Agama Islam UIKA Bogor memulai kembali aktifitas perkuliahan pasca libur bersama Hari Raya Idul Fitri dan jeda perkuliahan yang memasuki Semester baru. Mahasiswa Semester 1 Tahun Akademik Genap 2022-2023 yang telah lolos seleksi Penerimaan Mahasiswa Baru memulai langkah awalnya di MPAI dengan mengikuti Matrikulasi yang dilaksanakan pada tanggal Read more…